Apa itu STIFIn?
Masih banyak orang yang bingung kemana hidupnya akan diarahkan. Bingung memilih pendidikan, karir, bahkan bingung memilih jodoh. Untuk itu konsep STIFIn hadir dengan tujuan memudahkan Anda menemukan jati diri Anda.
STIFIn adalah akronim dari Sensing, Thinking, Intuiting, Feeling, serta Insting. Sebuah konsep mesin kecerdasan yang ditemukan oleh Bapak Farid Poniman.
Kelima Mesin kecerdasan itu digerakkan oleh 2 tipe Drive Kecerdasan yaitu “introvert” serta “ekstrovert”. Sehingga dari Drive Kecerdasan ini tercipta 9 Personality Genetik yang terpetakan dari sisi kepribadian serta kekuatannya.
STIFIn
Visi Misi STIFIn Depok
– Jalan Kembali –
Keunggulan STIFIn
Simple
STIFIn hanya terdiri dari 5 Mesin Kecerdasan dan 9 Personaliti Genetik. Serta untuk mengetahuinya hanya perlu dilakukan tes sidik jari. Tidak perlu asesmen yang panjang seperti tes personality lainnya.
Akurat
Berdasarkan hasil risetnya, validitas dan reabilitas STIFIn sangat tinggi. Hal ini terbukti dari 343 orang yang diretest kecenderungan hasil testnya masih sama dan tidak berubah-ubah.
Aplikatif
Konsep STIFIn dapat diaplikasikan untuk menjelaskan bidang apa saja mulai learning, profession, parenting, couple, politic, human resources, dan bidang-bidang lainnya.
Mereka Sudah Test STIFIn
Konsep STIFIn sangat berguna bagi Anda yang ingin mengetahui diri lebih dalam sehingga bisa diaplikasikan untuk banyak hal seperti pengembangan diri, parenting, rumah tangga, korporasi, dan lain sebagainya.